10 Universitas Terbaik di Indonesia yang meraih skor terbaik di - TopicsExpress



          

10 Universitas Terbaik di Indonesia yang meraih skor terbaik di Webometrics antara lain: 1. UGM (Peringkat Dunia: 379; Peringkat ASEAN: 9) 2. UI (Peringkat Dunia: 507; ASEAN: 15 ) 3. ITB (Peringkat Dunia: 568; ASEAN: 1) 4. ITS (Peringkat Dunia: 582; ASEAN: 19) 5. UPI (Peringkat Dunia: 630; ASEAN: 22) 6. Universitas Gunadarma (Peringkat Dunia: 740; ASEAN: 24) 7. Institut Pertanian Bogor (Peringkat Dunia: 764; ASEAN: 25) 8. Universitas Brawijaya (Peringkat Dunia: 837; ASEAN: 29) 9. Universitas Sebelas Maret (Peringkat Dunia: 883; ASEAN: 30) 10. Universitas Diponegoro (Peringkat Dunia: 948; ASEAN: 32) Bila memperhatikan 10 perguruan terbaik di atas, hanya Universitas Gunadarma (Peringkat Dunia: 740; ASEAN: 24) yang merupakan perguruan tinggi swasta. Selain itu adalah kampus negeri yang cukup ternama. Sedangkan untuk 10 Universitas Terbaik di Dunia yang meraih skor terbaik di Webometrics antara lain: 1. Harvard University 2. Massachusetts Institute of Technology 3. Stanford University 4. University of California Berkeley 5. Cornell University 6. University of Minnesota 7. University of Pennsylvania 8. University of Wisconsin Madison 9. University of Illinois Urbana Champaign 10. Michigan State University Semoga Pendidikan di Indonesia bertambah maju dan bisa bersaing di tingkat Internasional. Tentu hal ini harus didukung oleh Kerja Dosen dan Kompetensi Guru yang berkualitas. Maju terus dunia pendidikan Indonesia.
Posted on: Sun, 08 Sep 2013 08:30:01 +0000

Trending Topics



Recently Viewed Topics




© 2015