Andaikan aku punya sayap, eh salah... aku punya - TopicsExpress



          

Andaikan aku punya sayap, eh salah... aku punya pageants *Kagiatan sesaat setelah kedatangan: Official photoshoot for: Head Shoot, Evening Gown Shoot, Beauty Shoot (versi serupa dari glam shoot), and National Costume Shoot. *Kegiatan setelah welcome dinner atau opening ceremony: 1. Audisi Top Model ---> The winner title: Best Model 2. Audisi Talents Show ---> The winner title: Best Talent 3. Audisi Debate Competition ---> The winner title: Best Speaker 4. Audisi Best body ---> The winner title: Best Body *Kompetisi saat karantina (challenge events): 1. Top Model Competition: kontestan yang lolos di babak audisi akan berkompetisi bercatwalk ria mengenakan pakaian dari sponsor. 2. Talents Show: kontestan yang lolos di babak audisi akan berkompetisi menunjukkan bakat masing-masing. 3. Debate Competition: kontestan yang berminat dan dianggap layak untuk mengikuti sesi ini akan berkompetisi debat dalam bentuk grup. 4. Best Body Competition: kontestan akan menggunakan bikini saat audisi yang dilakukan secara tertutup. Dari audisi tersebut akan ditentukan kontestan mana saja yang layak mengikuti Best Body Competition dimana kontestan yang lolos akan memperagakan beach wear (bukan bikini loh ya). Top 5 dari setiap challenge ini akan diumumkan sesaat usai kompetisi ---> Sedangkan pemenangnya akan diumumkan pada malam final. *Deep interview: wawancara yang dilakukan secara tertutup *Preliminary competition: Semua kontestan akan berkompetisi meliputi: opening number, beach wear competition, dan evening gown competition. *Malam final: ------------------------------------------------------------ 1. Opening number 2. Penayangan VTR dari setiap challenge events 3. Pengumuman pemenang setiap challenge events ------------------------------------------------------------- 4. Pengumuman top 15 (Sebanyak 15 kontestan dengan nilai tertinggi dari akumulasi poin challenge events + poin Preliminary competition + poin deep interview berhak masuk dalam jajaran semifinalis) ------------------------------------------------------------- 5. Beach wear competition (top 15 berkompetisi memperagakan pakaian pantai yang dari sponsor). ------------------------------------------------------------- 6. Evening gown competition (top 15 berkompetisi memperagakan gaun malam masing-masing). ------------------------------------------------------------- 7. Pengumuman top 7 (ditentukan dari akumulasi poin challenge events + poin Preliminary competition + poin deep interview + poin Beach wear competition + poin Evening gown competition) Pengumuman ini dilakukan dengan menampilkan score board yang diperoleh top 15 ------------------------------------------------------------- 8. Final Question ------------------------------------------------------------- 9. Final walk pemenang tahun sebelumnya ------------------------------------------------------------- 10. Crowning moments: Pengumuman juara 3, Juara 2, dan Juara 1. ------------------------------------------------------------- Wuih panjang banget dah, ribet-ribet dah bacanya. Hahaha. Ini adalah adaptasi dari kontes MU dan MW. Saya rasa sistem seperti akan cukup fair.
Posted on: Fri, 15 Nov 2013 02:48:19 +0000

Trending Topics



>

Recently Viewed Topics




© 2015