Apakah Tanda Peringatan Disgraphia? Hanya memiliki tulisan tangan - TopicsExpress



          

Apakah Tanda Peringatan Disgraphia? Hanya memiliki tulisan tangan yang buruk tidak berarti seseorang memiliki disgraphia. Karena disgraphia adalah gangguan pada pengolahan motorik dan informasi, kesulitan dapat berubah sepanjang hidupnya. Namun karena menulis adalah proses perkembangan, anak-anak harus belajar keterampilan motorik yang diperlukan untuk menulis, belajar keterampilan berpikir yang diperlukan untuk berkomunikasi di atas kertas. Kesulitan-kesulitan yang dialami anak juga bisa saling tumpang tindih. Tanda Peringatan Disgraphia Berdasarkan Usia Anak usia muda kesulitan dengan: Canggung pada saat memegang pensil. Menghindari menulis atau membuat tugas menggambar. Sulit membentuk huruf. Jarak yang tidak konsisten antara huruf atau kata-kata. Rendahnya pemahaman huruf besar dan kecil. Ketidakmampuan untuk menulis atau menggambar dalam garis atau dalam margin. Cepat lelah saat menulis. -------------------------------------------------------------------------- Kalau Anda ingin mengetahui lebih jauh mengenai terapi calistung. Silahkan kunjungi:terapicalistung.net/
Posted on: Mon, 26 Aug 2013 03:57:01 +0000

Trending Topics



s="sttext" style="margin-left:0px; min-height:30px;"> We tried to help some kittens that were dumped. A lady picked up a
Love. gratitude. compassion. and kindness are sources of enduring,

Recently Viewed Topics




© 2015