Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh Memaafkan kesalahan - TopicsExpress



          

Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh Memaafkan kesalahan orang itu lebih baik daripada memendam bara api di dada.... Membalas kejahatan orang dengan seperlunya dan tak berlebihan memang tidak terlarang, namun akan lebih baik, lebih indah dan lebih nyaman di hati apabila kita berlapang dada mau memaafkan... Jangan terlalu membenci orang yang menyakiti kita, karena dari sikapnya itu membuat kita belajar sabar,kuat,tegar dan memaafkan.. Mengapa Allah membiarkan mereka melukai kita? Allah ingin mendidik kita agar tidak melukai orang lain karena kita sudah merasakan betapa sakitnya jika terluka. Namun demikian akan ada saatnya perbuatan mereka akan dibalas dengan yang setimpal.. Ya Allah,mudahkan hati kami untuk bersabar dan memaafkan orang yang menyakiti.Ikhlaskan hati kami dan ampunilah mereka.Aamiin.. dilike pagenya Studi Islam Al-Amin Samarinda
Posted on: Tue, 18 Jun 2013 04:47:06 +0000

Trending Topics



Recently Viewed Topics




© 2015