Bursa Saham Cina Naik; ZTE rally Thursday, August 22, 2013, - TopicsExpress



          

Bursa Saham Cina Naik; ZTE rally Thursday, August 22, 2013, 13:10 Index, News 28 views Add a comment Financeroll – Bursa saham Cina naik pada laporan estimasi manufaktur yang dibayangi kekhawatiran pada the Fed yang akan mengupas stimulus. Sementara sektor Telekomunikasi dan perusahaan obat naik, sementara saham bahan menurun. ZTE Corp naik 2.7% setelah penghasilan kuartal pertama naik 27%, indikasi yang melaju pada perusahan sektor telekomunikasi meningkat tajam diantara kelompok industri yang lain. Yunnan Baiyao Co perusahaan obat tradisional Cina melonjak 5.7% setelah hasil keuntungan melonjak 30%. Inner Mongolia Baotou Steel Rare-Earth Hi- Tech Co mengalami kerugian untuk saham material. Shanghai Composite Index(SHCOMP) menambahkan 0.2% menjadi 2.076.02. Pembacaan awal sebesar 50.1 untuk Puchasing Manager’s Index dirilis oleh HSBC Holdings Plc dan Markit Economics dibanding estimasi median 48.2 pada survey Bloomberg news. Pertemuan the Fed menunjukan “luas nyaman” dengan rencana Bernanke’s untuk mengurangi pembelian obligasi pada tahun ini. Indeks CSI 300 naik 0.3% menjadi 2.316.17, sementara Hang Seng China Enterprises Index (HSCEI) naik kurang dari 0.1%. Indeks Bloomber China-US Equity turun 0.8% di New York kemarin.
Posted on: Thu, 22 Aug 2013 09:04:36 +0000

Trending Topics



Recently Viewed Topics




© 2015