Cristiano Ronaldo dos Santos Aveiro, umumnya dikenal sebagai - TopicsExpress



          

Cristiano Ronaldo dos Santos Aveiro, umumnya dikenal sebagai Cristiano Ronaldo, adalah pemain Portugal yang bermain di klub La Liga Spanyol Real Madrid dan yang menjabat sebagai kapten tim nasional Portugal. Nama Asli: Cristiano Ronaldo dos Santos Aveiro Nama Panggilan: Cristiano Ronaldo. Nama Anak: Cristiano Ronaldo J.R Nomor Punggung di Nasional atau Club: 7 Tempat bermain sebagai: Forward Lahir: 5 Februari 1985 (umur 28), Santo António, Portugal Tinggi: 6 1 (1,86 m) Berat: 186 (84 kg) Gaji: 17juta £ (2013) Tim saat ini: Real Madrid C.F Karir Pemuda: 1993–1995 Andorinha. 1995–1997 Nacional. 1997–2002 Sporting CP. Karir Senior: 2002-2003 Sporting CP. 2003-2009 Manchester Untied. 2009-sampai sekarang Real Madrid. Karir Tim Nasional: 2001-2002 Portugal U17 2002-2003 Portugal U20 2003 Portugal U21 2004 Portugal U23 2003-skrg Senior Portugal
Posted on: Thu, 10 Oct 2013 01:57:39 +0000

Recently Viewed Topics




© 2015