“KONSTELASI POLITIK PASCA KELUARNYA PKS DARI KABINET” Twitter - TopicsExpress



          

“KONSTELASI POLITIK PASCA KELUARNYA PKS DARI KABINET” Twitter @matanews 1) Malam2 begini enaknya bahas tentang konstelasi politik RI ke depan pasca keluarnya (kalau jadi) PKS dari koalisi SBY 2) Jika benar PKS ‘dipecat atau didepak’ dari koalisi SBY, ini adalah sebuah tragedi politik yg aneh tapi nyata hehe 3) Bagi yang tahu sejarahnya, PKS itu adalah partai pendukung dan pengusung terdepan pasangan SBY-Budiono pada Pilpres 2009 yl 4) PKS bukan penumpang gelap atau pendatang haram, tetapi co-arsitek, main contractor kekuasaan SBY-Budiono 5) Karena peras besarnya itu, kompensasi SBY-Budiono kepada PKS berbeda dibandingkan dgn partai2 lain. Dapat 4 kursi di Kabinet IB II SBY 6) Sesuai kontrak politik SBY dan Hilmi, ada sejumlah ketentuan yg disepakti bersama diantara mereka 7) Pertama : Koalisi PKS adalah dengan SBY, bukan dengan P. Demokrat. Kedua : PKS dapat 4 kursi, ketiga : PKS sbg mitra koalisi yg kritis 8) Kesepakatan PKS - SBY tidak sama dgn partai2 lain, apalagi partai2 pendatang baru seperti Golkar yg bergabung setelah kalah Pilpres 2009 9) PKS sejak awal bahkan sebelum masa kampanye pilpres 2009 sdh berkampanye duluan sosialisasikan SBY sbg capres jagoan PKS 10) Tidak heran, ketika SBY - Budiono menang Pilpres, PKS dapat benefit ekstra dari SBY dan mereka menikmati masa bulan madu yg indah hehe 11) Namun, bulan madu SBY-PKS ini ternyata tidak abadi. Seumur jagung karena di awal masa pemerintahannya, SBY sdh mulai diterpa badai kasus 12) Kasus pertama, ya korupsi Century 6.7 Triliun yg sampai skrg #KPK_RI impoten ga bisa tuntaskannya. Politisi PKS Misbakhun cs jd inisiatornya 13) Sesuai kontrak politik PKS-SBY, PKS pilih sikap kritis thdp kasus korupsi century yg diduga uang haramnya mengalir ke timses SBY-Budiono 14) Sikap PKS yg pro penuntasan korupsi Century ini selain dimotori PDIP, Hanura, Gerindra, juga diikuti oleh partai2 koalisi SBY : Golkar, PPP 15) Belum selesai kasus century, Regim SBY dihajar lagi dengan kasus surat palsu KPU yg dituduhkan ke Andi Nurpati pengurus DPP PD yg mantan KPU 16) Puncaknya adalah ketika sejumlah fraksi di DPR termasuk PKS dan mitra koalisi SBY sepakat untuk mengusulkan Pansus DPR utk Mafia Pajak 17) Pemerintahan SBY pun gonjang ganjing, terancam jatuh karena Pansus Mafia Pajak berpotensi ke Impeachment SBY jika terbukti aliran dananya 18) Jika tidak ada pengkhianatan total Fraksi Gerindra dan dukungan 1/2 hati FPPP, kelompok pro Pansus Mafia Pajak pasti menang, SBY jatuh (?) 19) Lolos dari lubang jarum di Pansus Mafia Pajak, SBY langsung menghukum PKS ‘Si Anak Nakal’. Kursi menteri PKS dicopot 1 (menristek) 20) Desakan thdp SBY terutama dari kalangan internal PD, pengamat, partai2 lain utk mendepak habis PKS pun bermunculan. Kompor politik hehe 21) Tapi SBY bergeming. Cukup 1 menteri dipecat dari KIB II. Sebaliknya PKS meradang karena merasa dizalimi SBY. PKS merasa tidak bersalah 22) PKS merasa sikap kritisnya thdp pemerintahan SBY adalah sesuai dgn kesepakatan awal PKS -SBY. Plus, PKS jalankan kewajiban/fungsi sbg partai 23) PKS ngotot dgn sikapnya. Koalisi dgn SBY adalah koalisi untuk wujudkan pemerintahan yg bersih. Bukan koalisi dlm kejahatan. SBY ga peduli 24) SBY makin cuek dgn PKS dan mulai pertimbangkan beri pelajaran keras kpd PKS yg dianggapnya menusuk teman sejalan. Bisikan2 maut kian intens 25) Kadang2 SBY sering tersadar juga dan teringat kembali pada kesapakatan awal yg dibangunnya bersama PKS. Tapi SBY lebih banyak lupanya hehe 26) Keputusan SBY beri pelajaran keras bahkan pukulan mematikan kepada PKS semakin menguat ketika SBY dan PD tidak punya lagi pilihan 27) Akibat diterjang badai korupsi yg jerat para top eksekutif partainya, citra PD &SBY semakin hancur. SBY punya kewajiban utk pulihkan kembali 28) Solusi terbaik utk pulihkan citra PD adalah dgn takeover posisi ketum PD oleh SBY sendiri dan membuktikan bhw partai2 lain jauh lebih korup 29) Sekitar 6-8 bulan yl, SBY berpidato : “PD bukan partai terkorup dan kami akan buktikan bhw partai lain lebih korup” tegas SBY. 30) Saat itu kami langsung paham bhw SBY sdh tabuh genderang perang. Siapa korban pertamanya? PKS ! Sayang PKS tdk aware. Lupa diri. Lengah. 31) Begitu SBY sukses tundukan KPK, singkirkan anas, takeover ketum PD, ops penghancuran PKS pun dimulai dgn lawatan SBY ke LN sbg sinyalnya 32) Dgn pengendalian penuh KPK & Polri di tangan SBY, ops penghancuran PKS dan partai2 lain dilakukan via pengungkapan kasus2 korupsi elitnya 33) PKS, Golkar, PDIP, PPP, Gerindra & Hanura ..satu ler satu akan dpt giliran penghancurannya masing2. Kecuali : kibarkan bendera putih ke SBY 34) Saat ini mmg baru PKS yg jadi sasaran utama. PDIP dan Golkar antri nunggu giliran sambil SBY menilai partai2 lain siap nyerah atau tdk hehe 35) Kami yakin di tangan SBY dan KPK kini sdh tersedia long list nama2 elit partai yg siap ‘disembelih’ sbg korban alias dijadikan TSK oleh KPK 36) Krn budaya korupsi yg sdh berurat berakar di elit2 dan politisi2 Indonesia, usaha SBY utk susun daftar panjang nama2 calon TSK sgtlah mudah 37) Kembali ke PKS. Tidak ada jalan lain bagi PKS : Menyerah atau Melawan. Jika menyerah, PKS akan ikuti jejak PAN& PKB, jd ‘underbouw’ PD hehe 38) Jika PKS menyerah, mereka harus buktikan sikapnya yg samina wa atona. Without reserve. Nyerah tanpa syarat kepada SBY. Tobat nasuha hehe 39) Hadiah atas kesediaan PKS takluk : jaminan kursi menteri tdk dicopot, elit2 PKS korup tdk dipenjara, penghancuran citra by opini dihentikan 40) Kompensasi utk PKS itu dlm jangka pendek “melegakan” PKS. Tapi dengan mudah diprediksi, PKS akan hancur di 2014. Ditinggalkan. Ga lolos PT 41) Satu2nya cara bagi PKS utk survive di 2014 dan seterusnya adalah dgn cara melawan. Wakafkan saja elit2 PKS yg korup. Biarkan masuk penjara 42) Selanjutnya kepemimpinan dan kepengurusan partai diambilalih oleh para anak2 muda, kader2 unggulan PKS yg bersih, cerdas, berani, istiqomah 43) Mereka lah yg harus kobarkan “perang suci” melawan semua musuh PKS, serang balik dgn bongkar semua korupsi elit partai dan istana. GEGER ! 44) Sepanjang pengetahuan kami, sejumlah kader utama PKS sdh memegang banyak data2 penting bukti korupsi istana dan cikeas. So? Nunggu apa lagi? 45) Kini saatnya kader PKS yg masih berintegritas plus para mantan presiden PKS yg istiqomah seperti HNW mau bersatu padu tekaover kendali PKS 46) Jika tidak, silahkan PKS lupakan pemilu 2014, lupakan target 120 kursi, siap2 balik ke kampus atau jadi ustad di pengajian2. Lupakan politik 47) PKS adalah satu2nya partai yg dinilai paling kental keislamannya. Gara2 PKS diterpa badai isu korupsi dan moralitas, Islam ikut terseret 48) Sebab itu, wajar umat islam Indonesia, utamanya simpatisan dan massa akar rumput PKS menuntut prrtggjwban PKS utk pulihkan citra Islam 49) Ibarat lirik lagu dangdut : “kamu yg mulai kau yang mengakhiri…kau yg melamar kau yg khianati …” 50) Bgmn akhirnya sikap dan keputusan PKS terkait perseteruannya dgn PD/SBY ini ? Beranikah kibarkan bendera perang? Atau bendera putih? 51) Ikhlaskah PKS serahkan elit2nya : anis matta, tifatul, suswono, hilmi, dst menjadi TSK ? Demi perjuangan & cita2 partai yg lebih besar ? 52) Tegakah PKS melihat wajah2 sedih, malu dan frustasi jutaan kader dan massanya ? Jadi objek cemoohan media dan seluruh rakyat Indonesia matanews/2013/06/17/anis-matta-bukan-balasa-dendam/
Posted on: Mon, 17 Jun 2013 14:58:48 +0000

Trending Topics



Recently Viewed Topics




© 2015