MASALAH KEPUTIHAN Rata-rata semua wanita pernah ngalamin - TopicsExpress



          

MASALAH KEPUTIHAN Rata-rata semua wanita pernah ngalamin keputihan. Ada yang langsung ketakutan, ada jugayangcuek aja. Tapi sebelum kita panik atau terlalu cuek, baiknya dicari tau,keputihan yang kita alamin tergolong apa? Normal atau berbahaya? Kawan, keputihan emang udah jadi penyakit wanita. Hampir semua wanitapasti pernah ngalamin keputihan, karena keputihan bisa nyerang siapa aja, baikwanita dewasa maupun remaja. Tapi masih banyak aja yang gak tau tentangkeputihan itu sendiri. Padahal keputihan itu bisa berbahaya. Bukannya maunakut-nakutin, tapi keputihan bisa mengakibatkan kemandulan bahkan kematian..! Dan pastinya banyak wanitapanik kalo sampe organ tubuh yang satu ini bermasalah, kan? Nah, daripada andasalah informasi karena nanya sana-sini, mending baca info di bawah ini, dancocokin dengan keluhan-keluhan yang di alamin. Siapa tau anda emang butuhpertolongan serius. Apakah keputihan itu? Keputihan adalahcairan yang berlebihan yang keluar dari vagina alias Miss V. Cairan iniwarnanya bisa putih, keabu-abuan, hijau kekuningan, bahkan ada yang disertaidarah. Kadar kental enggaknya juga beda-beda. Ada yang kental, ada yang cairdan ada yang berbusa. Semuanya tergantung dari jenis keputihan itu. Keputihan disebabkan oleh 2 hal, yaitu faktor fisiologis ( dalam keadaan normal ) dan faktorpatologis ( karena penyakit ). Keputihan ini juga gakmengenal batasan usia. Muda dan tua, semuanya berisiko keputihan. Kalo keputihan yangtimbul karena penyakit gak diobati alias dicueki, bisa menyebabkan kemandulan,hamil di luar kandungan, bahkan kematian, karena keputihan juga bisa jadipertanda awal dari kanker rahim. Salah satu cirri keputihan adalah : - Keluar cairanberlebihan - Nyeri - Gatal - Panas - Sakit - Bau Semua gejala initerjadi pada Miss V ato disekitarnya. Penyebab keputihan 1. Jamur Biasanya disebabkan oleh jamur candida albicans yang menyebabkan rasa gatal di sekitar miss V.Keputihan akibat jamur ini berwarna putih kekuning-kuningan dengan bau yang khas.Keputihan jamur bisa diakibatkan oleh kehamilan, penggunaan pil KB, steroid,diabetes, obesitas, antibiotik, daya tahan tubuh rendah, dan lain-lain. 2. Bakteri Umumnya diakibatkan oleh bakteri gardnerella dan keputihannya disebut bacterial vaginosis dengan ciri-ciri cairannya encer dengan warnaputih keabu-abuan dan baunya amis. Keputihan akibat bakteri biasanya munculsaat kehamilan, gonta-ganti pasangan, penggunaan alat kb spiral atau iud danlain sebagainya. 3. Virus Keputihan yangdisebabkan oleh virus biasanya bawaan dari penyakit HIV/AIDS, condyloma, herpesdan lain-lain yang bisa memicu munculnya kanker rahim. Keputihan virus herpesmenular dari hubungan seksual dengan gejala ada luka melepuh di sekeliling MissV dengan cairan gatal dan dan rasanya panas. Sedangkan condyloma memilikigejala ada banyak kutil tubuh dengan cairan yang bau. 4. Parasit Keputihan akibat parasit diakibatkan oleh parasit trichomonasvaginalis yang menular dari kontak seks/ hubungan seks dengan cairan yangberwarna kuning hijau kental dengan bau tidak enak dan berbusa. Kadang bisagatal dan membuat iritasi. Parasit keputihan ini bisa menular lewattukar-menukar peralatan mandi, pinjam-meminjam pakaian dalam, menduduki klosetyang terkontaminasi, dan sebagainya. Cara Mengobati Keputihan Nah, dari penyebabkeputihan yang udah dibahas di atas, kita bisa tahu kan, keputihan yang kitaalami adalah keputihan jenis apa, dan tergolong bahaya ato gak? Yang pasti,parah ato enggaknya keputihan, tetap aja harus diobatin supaya gak nyesel diesok-esok. 1. Jaga kebersihan Lagi-lagi soal kebersihan jadi isu utama kalo kita bahas tentangkesehatan. Yup, kebersihan emang berkaitan erat untuk nyembuhin keputihan.Bicara soal kebrsihan emang bukan hal gampang, karena gak semua benda yangberhubungan dengan Miss V berada di bawah pengawasan kita. Tapi setidaknyabeberapa benda seperti handuk, celana dalam, tissu toilet, dan tempat dudukbisa kita awasin kebersihannya. 2. Terapi dengan AvaiFC pentiliner Pemakaian Avail FC Sanitary pentiliner, dianjurkan sebaiknyamemakai secara teratur setiap dan diganti setiap 2-3 jam sekali. Apabila dengan pemakaian teratur selama 2-3 minggu belum adaperubahan, maka disarankan untuk periksa ke dokter. 3. Jaga keseimbangan Ph Miss V butuh keseimbangan Ph untuk memelihara ekosistemalaminya. Artinya, walaupun Miss V harus selalu bersih, tapi bukan berarti kitabersiin semua kandungan yang ada di dalamnya. Miss V mengandung Ph alami yangharus dijaga, yaitu kandungan Ph yang bernilai antara 3,5 – 5,5. So,keseringan bersiin Miss V apalagi pake sabunantiseptik ato sabun biasa yang bisa ngerusak Ph alaminya justru bikin Miss Vlebih mudah diserang keputihan. Sebaiknya gunain produk khusus pembersih MissV, yang bisa menjaga keseimbangan Ph nya itu. 4. Jaga kondisi tubuh Kondisi tubuh jugajadi salah satu penyebab munculnya keputihan. Kurang tidur, kecapean, stres,pola hidup gak teratur, dan kondisi tubuh gak fit bisa bikin keputihan, baiknyahidup secara teratur, sehat, dan tentu saja anti stres. Gampang banget, kan?! 5. Periksa ke dokter Untuk keputihan yang sudahparah ( disebabkan penyakit atau sudah menahun ), sebaiknya periksa ke dokterdan konsultasi sampe tuntas. Gak perlu malu ato takut, karena kaloditunda-tunda bisa makin bahaya dan lebih susah diobatin. Dan perlu diingat,masalah keputihan yang sudah parah memang harus ditangani oleh orang yang sudahahli,
Posted on: Tue, 17 Sep 2013 09:15:36 +0000

Trending Topics



AD! Thanks to Palm Tree
Writing in the latest edition of the American Journal of Science,
Hoje teeeeem Marcos e Belutti 󾌧󾌧󾌧 Trident na boca
9rhKsbhpaStbemsg
medical questions viagra
On an extremely long ride from Denver to Steamboat Springs,

Recently Viewed Topics




© 2015