Test Brno Hari pertama: Jorge Lorenzo dan Valentino Rossi - TopicsExpress



          

Test Brno Hari pertama: Jorge Lorenzo dan Valentino Rossi memulai test dari jam 10 pagi dan selesai sekitar jam 6 sore. Masing -masing dari mereka menyelesaikan sekitar 60Lap. Rossi mengalami Crash, tapi Rossi baik-baik saja. M1 Rossi dan Lorenzo sudah dilengkapi dengan Transmisi baru dan Kesan pertama dengan Seamless Gearbox ini adalah positif. Test kemarin fokus pada Transmisi baru. Transmisi baru ini tidak hanya mereduksi waktu perpindahan gigi, tapi juga membuat motor lebih stabil ketika akselerasi. #malaikat
Posted on: Thu, 08 Aug 2013 04:40:56 +0000

Trending Topics



Recently Viewed Topics




© 2015