kalau ada makanan utuh keluar di tinja, jgn panik....ini - TopicsExpress



          

kalau ada makanan utuh keluar di tinja, jgn panik....ini penjelasannya.... Bagian dari makanan berserat, seperti biji jagung, kulit tomat, biji-bijan, sayuran hijau mentah, atau biji buah sering dikeluarkan melalui tinja dalam bentuk utuh. Hal itu terbilang normal dan menunjukkan diet serat Anda telah melakukan tugasnya dengan baik. Selain itu, makanan utuh di tinja bukan berarti pencernaan Anda bermasalah dan nutrisi tidak diserap seutuhnya. Sebaliknya, Anda memberikan materi untuk dicerna massal dan memberi makan bakteri baik yang hidup di usus.
Posted on: Tue, 17 Sep 2013 09:19:52 +0000

Trending Topics



Recently Viewed Topics




© 2015