korupsi masih menjadi rangking papan atas untuk catatan terburuk - TopicsExpress



          

korupsi masih menjadi rangking papan atas untuk catatan terburuk di pemerintahan indonesia. mengapa orang itu bisa korupsi sedangkan lingkungan indonesia adalah lingkungan yang ramah dan santun? saya yakin, jika dia muslim, selagi dia meyakani bahwa esok ia akan mati, insya allah, dia tidak akan pernah mau korupsi, karena dia yakin, uang tidak dibawa mati , dan uang yang dia peroleh dari gaji yang dia dapat sudah cukup untuk menghidupinya untuk melewati kehidupan yang sementara ini... anak istrinya memperoleh dengan harta yang cukup namun barakah luar biasa, berbeda dengan orang yang korupsi, dia tidak meyakini bahwa esok ia mati. ada pun yakin karena iya belum 100% yakin sebagaimana dia korupsi bahwa korupsi itu adalah baik jika tidak ketahuan. anak istrinya pun memperoleh dengan harte melimpah dengan dosa se-umat berjmaah. uang, uang , dan uang,.. ya itulah kunci hidup didunia, u.a.n.g anda hidup didunia pasti membutuhkan uang, jika ada hidup didunia ini bahagia tanpa uanga maka tunjukkan saya dimana itu berada. Namun bukan berarti karena dunia ini membutuhkan uang anda lantas mendewakan uang diperjalanan hidup anda. Ingatlah, ketika anda telah memunyai banyak uang, andalah yang menjaga uang itu. uang tidak akan pernah menjaga anda dari siapa pun, anda menyewa satpam hebat sekalipun, ingat bencana alam lebih hebat sistem keamanannya dalam "mencuri"(menghabisi) uanga anda. BELUMKAH datang kepadamu cerita tentang Qarun?
Posted on: Wed, 14 Aug 2013 18:34:34 +0000

Trending Topics



Recently Viewed Topics




© 2015